• Tentukan lebih dahulu garis batas properti dan sebaiknya semua post ditempatkan 4 kaki dari garis batas dengan tujuan agar fondasi tidak melanggar garis bats.
• Ukur panjang pagar yang hendak di bangun untuk menentukan panjang chain link fabrik serta top rail yang dibutuhkan.
• Tandai lokasi terminal post hendak ditempatkan.